Selasa, 24 Maret 2015

Ujian sesungguhnya atas seorang pembicara

Ujian yang sesungguhnya atas seorang pembicara buknlah apakah ia berdiri tegak atau apakah ia membuat banyak kesalahan Gramatika, melainkan apakah hadirin mengerti apa yang ia ingin sampaikan? Kebanyakan pembicara terkemuka mempunyai cacat kecil; beberapa dari mereka bahkan mempunyai suara yang tidak enak di dengar. Namun, mereka memiliki kualitas yang benar-benar penting.
Mereka mempunyai sesuatu untuk dikatakan dan mereka merasakan hasrat yang menyala agar oranglain mendengarkannya.

2 komentar:

  1. Buset setelah sekian lama mati suri tiba-tiba ada lagi

    BalasHapus
    Balasan
    1. iya nih bos..lama banget ga online...blognya ngga keurus

      Hapus